EKSTRA PRAMUKA

Standar

SELAMA INI SMAN 1 TORJUN tidak pernah vacum dalam pelaksanaan kegiatan pelatihan kepemimpinan dasar di lapangan, untuk  menciptakan kemandirian siswa di segala bentuk kehidupan yang penuh dengan rintangan dan hambatan. Bapak Mannan SPd selaku pembina pramuka selalu menyiapkan planning pelaksanaan dan kegiatan pramuka untuk lebih mengenal lingkungan, dari semua itu kita semua sadar bahwa masyarakat butuh teman atau bantuan masyarakat lain. Disitulah diterapkan saling berbagi, saling membantu sama lain, menjalin tali silaturrahim, dan menjaga toleransi umat beragama sebagai dasar Bhineka Thunggal Ika.

pembinaan pramuka

Abd. Mannan. S.Pd

Satu tanggapan »

Tinggalkan komentar